PTC Scam
Cara Mengetahui PTC Scam - Kita tahu, bahwa makin hari bagai jamur dimusim hujan, makin banyak bermunculan site PTC (Paid to Click) mulai yang berada di Indonesia maupun yang dari luar negeri.

Semua nya menjanjikan bonus bagi anggota mereka. Untuk Indonesia sendiri banyak penyedia layanan PTC yang mematok fee sampai Rp 150,- per klik iklan yang ditampilkan, sementara untuk penyedia layanan dari luar negeri bahkan sanggup mematok fee sampai $ 2 per klik nya.

Terlepas dari itu semua, tentu sobat kiat-cara.com yang mempunyai hobi klik-klik nyari duit perlu berhati-hati terhadap bonus atau fee yang dijanjikan tersebut, sehingga kita tidak membuang waktu percuma.

Maka untuk mengetahui apakah sebuah website penyedia layanan ini palsu atau scam, sobat kiat-cara.mungkin sudah tahu begitu banyak juga website PTC Scam List yang ada pada saat ini, tak ada salahnya kan kita manfaatkan dulu layanan mereka sebelum kita melakukan registrasi dan klak-klik iklan nya.

Setelah melakukan jalan-jalan kesana kemari, dan akhir nya kiat-cara.com merekomendasikan Scam Detector sebagai pendeteksi sebuah layanan penyedia PTC Scam atau tidak nya. Oke....sebaik nya langsung saja cek dulu layanan PTC nya di link berikut ini PTC Scam Detector 

Semoga bermanfaat dan belum melakukan registrasi pada layanan penyedia PTC kategori Scam....

Kiat Dan Cara

Posting Komentar